Informasi Lowongan PT Waskita Karya Juni 2014

PT Waskita Karya adalah Badan Usaha Milik Negara Indonesia yang bergerak di bidang konstruksi. Perusahaan ini berasal dari nasionalisasi perusahaan Belanda Volker Aannemings Maatschappij N.V. pada tahun 1961 dan berubah bentuk menjadi persero pada tahun 1973.
Waskita Karya – Sebuah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak dibidang Jasa Konstruksi membutuhkan tenaga profesional untuk posisi:
  1. Operator Batching Plant (OBT)
  2. Drafter (DFR)
  3. Surveyor/Juru Ukur (SVR)
  4. Quality Control (QC)
  5. Health and Safety Officer (HSO)
  6. Pelaksana Peralatan (PL)
  7. Quantity Surveyor (QS)
  8. Pelaksana Beton (PB)
  9. Site Engineer (SE)
  10. Supervisor (SPV)
  11. Site Manager (SM)
  12. Project Manager (PM)

OPERATOR BACHING PLANT (OBT)
Kualifikasi:
  • Pria Usia maksimum 40 th
  • STM Elektro/listrik
  • Mampu mengoperasikan Baching Plant
  • Pengalaman sebagai operator Baching Plant 3 tahun.
  • Mampu berbahasa Inggris dan mengoperasikan komputer.
DRAFTER (DFR)
Kualifikasi:
  • Pria usia maksimum 30 th.
  • Pendidikan STM Bangunan / D3 – Teknik Sipil.
  • Mampu mengoperasikan Program Autocad (sertifikat).
  • Pengalaman pada proyek high rise building dibidangnya Minimal 3 th.
  • Mampu berbahasa Inggris aktif dan mengoperasikan komputer (MS. Office).
SURVEYOR/JURU UKUR (SVR)
Kualifikasi:
  • Pria usia maksimum 35 th.
  • Pendidikan STM Bangunan / SMA IPA / D3 Teknik Sipil.
  • Mampu menggunakan Alat Ukur Theodolit dan Water Pass (sertifikat).
  • Pengalaman pada proyek high rise building dibidangnya Minimal 3 th.
  • Mampu berbahasa Inggris aktif dan mengoperasikan komputer (MS. Office).
QUALITY CONTROL ( QC)
Kualifikasi:
  • Pria usia maksimum 40 th.
  • D3/S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi terkemuka dengan IPK minimal 2,75
  • Pengalaman merencanakan Mutu dan mengawasi Mutu pekerjaan di Proyek-Proyek Jalan, Jembatan dan Irigasi minimal 3 tahun
  • Mampu berbahasa Inggris aktif dan mengoperasikan komputer (MS. Office).
HEALTH AND SAFETY OFFICER (HSO)
Kualifikasi:
  • Pria atau Wanita usia maksimum 40 th.
  • Pendidikan D3 / S1 SKM/Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi terkemuka dengan IPK minimal 2,75.
  • Diutamakan yg berpengalaman pada jabatan tersebut minimal 3 th.
  • Memiliki Sertifikat Ahli dibidang Health and Safety Project/ Konstruksi
  • Mampu berbahasa Inggris aktif dan mengoperasikan komputer (MS. Office).
PELAKSANA PERALATAN (PL)
Kualifikasi:
  • Pria usia maksimum 40 th.
  • D3 / S1 Teknik Sipil/Mesin dari Perguruan Tinggi terkemuka dengan IPK minimal 2,75.
  • Pengalaman pada jabatan tersebut dibidang Peralatan Concrete Beton precast minimal 3 Th
  • Mampu berbahasa Inggris aktif dan mengoperasikan komputer (MS. Office,MS.Project)
QUANTITY SURVEYOR (QS)
Kualifikasi:
  • Pria usia maksimum 40 th.
  • Pendidikan S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi terkemuka dengan IPK minimal 2,75.
  • Pengalaman mendesign dan menghitung konstruksi, volume, harga pada bangunan Gedung / Jalan & Jembatan/Irigasi/Dermaga/ miniumum 3 tahun.
  • Mampu berbahasa Inggris aktif dan mengoperasikan komputer ( MS Office)
PELAKSANA BETON (PB)
Kualifikasi:
  • Pria usia maksimum 40 th.
  • D3 / S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi terkemuka dengan IPK minimal 2,75.
  • Pengalaman pada jabatan tersebut dibidang Produksi Beton Precast minimal 3 th.
  • Mampu berbahasa Inggris aktif dan mengoperasikan komputer (MS. Office).
SITE ENGINEER (SE)
Kualifikasi:
  • Pria atau Wanita usia maksimum 40 th.
  • D3 / S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi terkemuka dengan IPK minimal 2,75.
  • Pengalaman pada jabatan tersebut dibidang Gedung bertingkat/Jalan & Jembatan/ Irigasi /
  • Ketenagaan / Hydro Power / Thermal minimal 3 tahun.
  • Mampu berbahasa Inggris aktif dan mengoperasikan komputer (MS. Office,MS.Project)
SUPERVISOR (SPV)
Kualifikasi:
  • Pria, usia maksimum 40 th.
  • Pendidikan D3 / S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi terkemuka dengan IPK minimal 2,75.
  • Pengalaman Proyek Realty, mampu merancang,melaksanakan, mengendalikan dan perawatan property highrise building.
  • Mampu berbahasa Inggris aktif dan mengoperasikan komputer (MS. Office).
SITE MANAGER (SM)
Kualifikasi:
  • Pria usia maksimum 45 th.
  • Pendidikan S1 Teknik Sipil dari Perguruan Tinggi terkemuka dengan IPK minimal 2,75.
  • Pengalaman pada jabatan tersebut dibidang Highrise building/ Jalan Tol / Dermaga/ Irigasi minimal 3 tahun.
  • Mampu berbahasa Inggris aktif dan mengoperasikan komputer (MS. Office).
PROJECT MANAGER (PM)
Kualifikasi:
  • Pria usia maksimum 45 th.
  • Pendidikan D3 / S1 Teknik Sipil / Arsitektur dari Perguruan Tinggi terkemuka dengan IPK minimal 2,75.
  • Pengalaman pada jabatan tersebut dibidang Highrise building/ Jalan Tol / Dermaga/ Irigasi minimal 3 tahun.
  • Mampu berbahasa Inggris aktif dan mengoperasikan komputer (MS. Office).
Pengajuan Lamaran
Silakan melakukan pendaftaran secara online melalui laman :

 
Informasi-Informasi Saja Copyright © 2009 - 2013, Designed by Bie Themes