Fakultas Hukum UGM membuka lowongan 11 (sebelas) orang Calon Dosen Tetap Non-PNS.
Persyaratan umum:
- WNI
- Sehat jasmani dan rohani, bebas narkotika, psikotropika dan zat adiktif lainnya
- Berkelakuan baik dan tidak pernah dihukum penjara atau kurungan berdasarkan putusan pengadilan yang memiliki kekuatan hukum tetap karena tindak pidana kejahatan
- Kualifikasi pendidikan
- Ijazah S2 (magister / Master) dengan ketentuan :
- IPK S1 Hukum min 3.25 dari skala 4
- Masa studi S1 Ilmu Hukum maks 5 tahun
- IPK ijazah S2 hukum min 3.5 dari skala 4
- Masa studi S2 hukum maks 3 tahun
- Usia maks 35 tahun
- Dalam waktu 3 tahun harus sudah melanjutkan studi ke S3
- Ijazah S3 (Doktor) Ilmu Hukum dengan ketentuan :
- IPK Ijazah S1 ilmu hukum min 3.25 dari skala 4
- Memiliki penelitian atau disertasi yang prospektif untuk dipublikasikan pada jurnal internasional terakreditasi yang penetuannya dilakukan oleh fakultas Hukum UGM sesuai dengan peraturan perundang-undangan
- Usia maks 40 tahun kecuali memiliki pengalaman akademik dan penelitian sesuai dengan bidang ilmunya
- Mendapat rekomendasi dari 2 (dua) orang pendidik yang memiliki jabatan paling rendah lektor kepala
- TOEFL min 500 atau IELTS min 6
- Nilai TPA min 600 bagi pelamar S2
Pengajuan Lamaran
Waktu pendaftaran dimulai tanggal 1 Maret
– 12 April 2013 di Fakultas Hukum UGM, Jalan Sosio Yustisia No.1
Bulaksumur Yogyakarta.
[More]
[More]